Memanjakan Diri Dengan Belanja Happy

Memanjakan Diri Dengan Belanja Happy

Ketika memutuskan untuk kembali mengajar membawa perubahan cukup signifikan di kehidupan saja. Apalagi setelah lima tahun resign dan rasanya tubuh sudah tersetting dengan aktifitas harian emak dan pekerjaan domestic. Memulai kembali bekerja di luar dengan posisi sebagai ibu serta istri cukup berat.

Wanita memang bisa dikatakan multitasting dan multi talenta. Ketika sudah menghabiskan waktu setengah hari di sekolah, saya juga masih membuka bimbingan belajar bagi anak-anak tetangga dan tentunya juga menulis di blog yang sudah menjadi bagian dari hidup saya.Belum lagi harus memasak, bersih rumah serta yang mencuci baju segunung semeru yang cukup mengurus waktu. Jika sudah begitu, di tambah lagi jika ada lagi tantrum, bermasalah dengan suami rasanya aku ingin melepas segala beban ini. Dan juga berteriak #hayatiLelahBang

Karena Wanita Ingin Dimengerti
Ada masanya saya semangat dalam menghadapi hidup, melakukan lebih banyak untuk orang lain dan bekerja tanpa lelah. Seperti pilihan mengajar yang jika diukur materi tidak sebanding dengan tenaga, waktu dan pikiran yang dikeluarkan. Bisa bersama dengan anak-anak, mengajar ngaji mereka memiki kepuasan batin tersendiri bagi saya. Terlebih melakukan sesuatu bagi keluarga yang dicintai, apapun akan dilakukan oleh wanita.

Namun wanita tetaplah manusia, bukan “wonder women” yang tanpa mengeluah. Ada kalanya wanita merasa lelah, perlu diperhatikan serta dimengerti. Terlebih ketika mereka dalam masa PMS. Untuk itulah memberikan me time bagi wanita untuk memanjakan diri sehingga membuat mereka bahagia penting sekali. Karena menyediri  dari hiruk pikuk dunia dan keluarga juga dperlukan agar pikiran kembali normal.

Memanjakan Diri Sendiri Ala Saya
Bagi saya yang mengajar dan memiliki suami karyawan hapal sekali dengan yang namanya penanggalan. Terlebih di bulan November ini tepatnya tanggal sebelas diperingati sebagai Hari Memanjakan Diri sendiri.Bagi saya, memanjakan diri banyak sekali caranya. Bisa menikmati perawatan di salon kecantikan liburan ke tempat yang diinginkan serta yang namanya wanita tidak bisa dipisahkan dengan belanja. Apalagi jika belanja tinggal dilakukan hanya dengan sentuhan tangan, tanpa kepanasan apalagi antri yang panjang rasanya sangat menyenangkan. Apalagi di Lazada sebagai destinasi belanja online nomer satu di Asia Tenggera mengadakan perayaan dengan diskon terbesar 24 Jam pada 11.11. Rasanya sayang sekali jika melewatkan begitu saja. Untuk itulah saya membuat wistlist barang impian saya yang akan saya beli nantinya.

Barang Impain Yang Ingin Saya Wujudkan
Ketika menginginkan sesuatu dan rasanya tidak sanggup memilikinya maka saya akan ingat kata Andrea Hirata “Bermimpilah, maka Tuhan akan menjadikannya nyata”. Rasanya mimpi dan kenyatakan batasnya tipis sekali ketika saya bisa menemukan barang yang saya inginkan ada di Lazada dan akan membelinya ketika perayaan  Lazada11.11 nantinya.

Kacamata Anti Radiasi
Sebagai orang yang banyak menggunakan computer baik untuk kepentingan mengajar maupun untuk alasan blog menjadi kesehatan mata penting sekali. Untuk itulah untuk memanjakan diri saya juga ingin menjadi kesehatan mata saya. Salah satunya dengan memasukkan wistlist kaca mata anti radiasi kepada daftar yang ingin saya beli di Lazada 11.11 nantinya.

Sepatu Hak Tinggi
Ada yang mengatakan milikilah sepatu yang bagus karena sepatu akan membawamu ke tempat yang menakjubkan yang ingin engkau datangi. Meskipun saya telah memiliki beberapa sepatu namun kesemuanya tidak ada hak tinggi. Selain karena saya sudah merasa berpostur tinggi, saya juga merasa tidak bisa memakainya. Namun ketika sekarang melihat orang memakai sepati hak tinggi, rasanya terlihat anggun dan lebih feminim. Maka sebagai cara saya memanjakan diri, memiliki barag impian yang enjadikan saya lebih PD dalam menjalankan kehidupan penting sekali bukan?

Panci PRESTO
Ada kebahagian tersendiri bagi ibu-ibu untuk bisa memasak di dapur. Termasuk saya. Bagi saya yang suka makan dan tidak memiliki banyak waktu luang memiliki panic presto bisa mempercepat proses memasak. Apalagi ketika membelinya mendapatkan diskon yang lumayan akan sangat menguntungkan.

Bagi saya yang percaya bahwa kesempatan tidaklah datang 2 kali, memanfaatkan moment belanja untuk mendapatkan barang impian penting sekali. Yuk ikutan, sama- sama kita wujudkna barang impian.



Lomba

4 Komentar untuk "Memanjakan Diri Dengan Belanja Happy "

  1. Presto. Membantu itu mba, soalnya klo masak daging/ayam kampung gitu lbh cepet empuk

    BalasHapus
  2. Benda-benda yang mau diwujudkan lumayan bervariasi ya mbak

    BalasHapus
  3. Ga boleh disia-siakan sekaligu dilewatkan Festival Belanja Lazada 11.11 ini yah mbak
    Smoga terwujud Wishlistnya yah mbakk
    Good Luck ^_^

    BalasHapus
  4. wow, wishlist-nya oke nih.
    Jadi kebeli semua ya, Mbak?

    BalasHapus
Kebijakan Berkomentar di Blog Aniskhoir.com
  • Komentar harus sesuai dengan judul artikel.
  • Tidak diperbolehkan untuk mempromosikan barang atau berjualan.
  • Dilarang mencantumkan link aktif di komentar.
  • Komentar dengan link aktif akan otomatis dihapus
  • *Berkomentarlah dengan baik, Kepribadian Anda tercemin saat berkomentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel